18 December 2023

Kerajaan Belanda bagaikan seorang putri yang cantik jelita di daratan Eropa. Putri Oranye penuh kemuliaan, dan kejayaan yang selalu mengenakan perhiasan gemerlap nan indah bernama Indonesia. Ya, Indonesia adalah perhiasan paling berharga Belanda hasil rampasan dari Sang Nusantara seperti tergambar dalam karya Johan Braakensiek ini. Sayang sekali, pada tahun 1942 perhiasan indah ini hilang dirampas para Samurai Nippon. Setelah menunggu 3 tahun lamanya, Sang Putri Oranye berkesempatan untuk mengambil kembali perhiasan yang hilang ini, namun ternyata perhiasan indah ini memilih untuk kembali kepada pemilik aslinya, Sang Nusantara. Kegilaan apa yang akan Putri Oranye lakukan untuk merampas kembali perhiasannya dari Sang Nusantara? Tunggu posting kami selanjutnya! Nederland's Kostbaarst Sieraad Karya: Johan Braakensiek Diterbitkan: 14 Oktober 1916

 Kerajaan Belanda bagaikan seorang putri yang cantik jelita di daratan Eropa. Putri Oranye penuh kemuliaan, dan kejayaan yang selalu mengenakan perhiasan gemerlap nan indah bernama Indonesia. Ya, Indonesia adalah perhiasan paling berharga Belanda hasil rampasan dari Sang Nusantara seperti tergambar dalam karya Johan Braakensiek ini.


Sayang sekali, pada tahun 1942 perhiasan indah ini hilang dirampas para Samurai Nippon. Setelah menunggu 3 tahun lamanya, Sang Putri Oranye berkesempatan untuk mengambil kembali perhiasan yang hilang ini, namun ternyata perhiasan indah ini memilih untuk kembali kepada pemilik aslinya, Sang Nusantara. 


Kegilaan apa yang akan Putri Oranye lakukan untuk merampas kembali perhiasannya dari Sang Nusantara? Tunggu posting kami selanjutnya!



Nederland's Kostbaarst Sieraad

Karya: Johan Braakensiek 

Diterbitkan: 14 Oktober 1916

No comments:

Post a Comment