Pada foto adalah rel kereta api yang dulu pernah melewati lokasi yang sekarang menjadi halaman armada Town Square (Artos) di jalan jendral Sudirman
Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS), membangun rel kereta api pada tahun 1873 Ambarawa-Magelang-yogyakarta
pembangunan dari Stasiun Ambarawa ke Secang dan kemudian Magelang yang membutuhkan rel bergerigi karena kontur pegunungan yang curam, dan jalur ini dibuka pada 1907.
Sumber : Wukir Mahendra
#foto #fbpro #literasi #narasi #fbpro #magelang #tempodulu #Artos #Armada #jangkauanluas #fbpro #blog #artikel #keretaapi #postinganberanda #wukirmahendra #NIS #kolonialisme #hindiabelanda
No comments:
Post a Comment