12 June 2024

TOILET ZAMAN ROMAWI Peradaban Romawi kuno yang dimulai 753 SM sudah mengenal toilet umum. Hanya saja toilet pada masa itu tidak memiliki sekat, masyarakat di masa itu menggunakannya bersama-sama. Bentuknya berupa bangku panjang yang menempel di sepanjang tembok ruangan dan dengan lubang pembuangan di bagian tengahnya. Di masa itu toilet layaknya tempat nongkrong favorit, orang beramai-ramai menunaikan hajat masing-masing sambil membicarakan berbagai hal mulai dari kehidupan sehari-hari, urusan bisnis, hobi sampai urusan politik. Untuk ceboknya, karena di masa itu belum ada tisu jadi untuk membersihkan diri mereka menggunakan Tersoria. Tersoria adalah batang kayu dengan spon diujungnya sebagai alat cebok toilet umum yang digunakan secara bersama-sama. Tertarik buat model seperti ini di rumah hehehe ?? Sumber : Wikipedia, Quora.com #fyp #sejarah #fbpro #toilet #romawi

 TOILET ZAMAN ROMAWI


Peradaban Romawi kuno yang dimulai 753 SM sudah mengenal toilet umum. Hanya saja toilet pada masa itu tidak memiliki sekat, masyarakat di masa itu menggunakannya bersama-sama. Bentuknya berupa bangku panjang yang menempel di sepanjang tembok ruangan dan dengan lubang pembuangan di bagian tengahnya. Di masa itu toilet layaknya  tempat nongkrong favorit, orang beramai-ramai menunaikan hajat masing-masing sambil membicarakan berbagai hal mulai dari kehidupan sehari-hari, urusan bisnis, hobi sampai urusan politik.



Untuk ceboknya, karena di masa itu belum ada tisu jadi untuk membersihkan diri mereka menggunakan Tersoria. Tersoria adalah batang kayu dengan spon diujungnya sebagai alat cebok toilet umum yang digunakan secara bersama-sama.


Tertarik buat model seperti ini di rumah hehehe ?? 


Sumber : Wikipedia, Quora.com


#fyp #sejarah #fbpro #toilet #romawi

No comments:

Post a Comment