Oleh : Muhammad Nafi
Kho Djie Tjai atau lebih dikenal sebagi Budi Kho ini salah satu tokoh senior budaya peranakan Tionghoa di Magelang. Menguasai beragam bahasa dengan fasih dan yang mengagumkan adalah ingatannya sangat kuat, detail, runtut dan bicaranya penuh stamina. Di usia beliau yang sudah sangat sepuh masih mampu untuk berbicara jelas dan lugas selama berjam-jam. Saya pernah 4 jam mendengarkan beliau bercerita tanpa putus tanpa selingan apa pun.
Dilukis dengan apik oleh Made Arya Dedok pelukis Magelang kelahiran Bali yang karyanya sekarang dipamerkan di lokabudaya Soekimin Adiwiratmoko, alun-alun selatan Magelang.
No comments:
Post a Comment