14 November 2022

Sejarah Magelang - De Kock

 Pasti tak asing lagi dengan nama DE KOCK.


Apakah ada yang pernah melihat monumen ini?

Oleh : Eva Mentari Christoph

Mirip seperti monumen peringatan atas kematian istri Raffles yang terletak di dalam area Kebun Raya Bogor, monumen semacam itu juga didirikan di halaman rumah residen Kedu sebagai monumen peringatan atas kematian istri de Kock, yaitu Wilmine Louise Gertruide von Bilfinger yang meninggal di Magelang tanggal 28 Desember 1828.  Makamnya sendiri terletak di oude begraafplaats.  







No comments:

Post a Comment